4 Views· 16 August 2022
Berkat Resep Ini, Saya Tidak Pernah Bosan Makan Labu! Kue Lapis Labu Kuning
Halo semuanya, kali ini saya akan membuat Makanan penutup yang sangat lezat dan mudah, keluarga sangat suka dengan resep yang sangat lezat ini, siapa saja bisa membuatnya.
Kemudian silahkan menikmati menonton.
Bahan-bahan :
350 gram labu
160 gram gula pasir
200 gram tepung tapioka
100 gram tepung beras
1/2 sendok teh garam
1 sendok teh vanili bubuk
750 ml santan (bisa diganti dengan susu)
25 gram coklat bubuk
Ukuran loyang yang saya pakai lebar 16cm, panjang 16cm, tinggi 7cm
Silakan aktifkan subtitle untuk melihat teks yang diterjemahkan ke dalam bahasa anda
Jika kalian suka dengan video ini jangan lupa Klik Like dan share ke teman kalian, Subscribe youtube.com/c/DelmiraCooking Nyalakan loncengnya untuk mendapatkan notifikasi video terbaru dari kami, Terima Kasih.
Music by 브금대통령
Track : Playful Kitten- https://youtu.be/1GXe7LPxN_k
Track : 맛있다 달고나커피- https://youtu.be/lhgAmp0S-TU
0 Comments