watermark logo

1 Views· 22 September 2022

10 Ular Terbesar di Dunia yang Telah Ditemukan

Advertisement

Advertise With Vidude


JanineByar
Subscribers

Jika kamu pernah membaca setidaknya seri pertama buku Harry Potter, mungkin kamu ingat penyihir muda itu pernah dengan tidak sengaja mengeluarkan ular raksasa dari dalam sangkarnya. Sebetulnya, itu adalah boa pembelit – salah satu ular terbesar di dunia. Yang betina bisa mencapai panjang 4,2 m – atau sekitar setengah panjang bus merah London yang terkenal itu.

Ingat Kaa dari film Jungle Book? Nah, prototipnya adalah ular sanca India. Ular ini benar-benar besar, panjangnya bisa mencapai 6,4 m! Tapi bagaimana dengan ular raksasa yang sebenarnya? Kamu pernah mendengar tentang Titanoboa? Ular ini adalah kerabat dekat boa, tetapi ukurannya jauh lebih besar! Titanoboa hidup 58 - 61 juta tahun lalu dan ini adalah ular terbesar yang pernah ada. Sisa-sisa fosilnya ditemukan dan diukur di Kolombia pada tahun 2009 dan menjadi sensasi kala itu. Ular raksasa ini bisa tumbuh sampai ukuran yang benar-benar menghebohkan!
#sisiterang
URUTAN WAKTU :
Boa pembelit 0:01
Anakonda kuning 0:52
Anakonda hijau 1:45
Sanca bodo 2:42
Sanca India 3:36
Sanca permata 4:25
Sanca batu Afrika 5:24
Sanca kembang 6:16
Gigantophis 7:15
Titanoboa 7:59
Berlangganan Sisi Terang https://www.youtube.com/channe....l/UCSg-Y9uI1E-my-I4W
Sisi Terang https://www.facebook.com/sisi.terang.tsp/

Musik oleh Epidemic Sound https://www.epidemicsound.com/

Materi stok (foto, rekaman, dan lain-lain):

https://www.depositphotos.com
https://www.shutterstock.com
https://www.eastnews.ru

Show more


Up next

Advertisement

Advertise With Vidude


0 Comments